Thursday, August 14, 2014

Fakta Unik 5

Fakta Unik 5



Fakta Unik 5 - Ikan hiu kehilangan gigi lebih dari 6000 buah setiap tahun, dan gigi barunya tumbuh dalam waktu 24 jam

Ikan hiu kehilangan gigi lebih dari 6000 buah setiap tahun (ada yang menyebutkn bahwa hiu kehilangan giginya sekitar 30.000 gigi) dan gigi barunya tumbuh dalam waktu 24 jam.
 

Gigi ikan hiu tumbuh berjajar ke belakang dan berputar seperti eskalator. Dengan gigi yang terus menerus beregenerasi seperti ini, maka tak heran bahwa hiu terlihat memiliki gigi yang terus seperti baru dan diperbarui sepanjang waktu. Hiu dapat mengoyak mangsanya dengan kuat dan tidak ragu-ragu untuk menggunakan gigi runcingnya ini karena selalu ada regenerasi gigi. Bayangkan saja apabila manusia memiliki regenerasi gigi seperti ikan hiu, pasti pembuat gigi palsu akan gulung tikar.


http://fakuni.blogspot.com/

No comments:

Post a Comment